Situs-Modem.Com - PT Sampoerna Telekomunikasi Indonesia sebagai pemilik operator seluler Ceria telah menjadi operator yang cukup diandalkan bagi masyarakat Indonesia yang berada di daerah-daerah pelosok yang belum terjangkau sinyal 3G ataupun EVDO.
Ceria sebagai pemain satu-satunya difrekuensi 450 Mhz yang diandalkan oleh PT STI. Alhasil Ceria memiliki berbagai keunggulan terutama dalam hal jangkauan sinyal yang mampu menembus ke daerah-daerah pelosok. Diketahui bahwa untuk satu BTS mampu mengcover 3 kecamatan sekaligus, sedangkan untuk BTS 3G hanya mampu mencakup 1 kecamatan saja.
Baca juga Minim Sinyal di Daerah Pelosok ? Pakai Ceria Aja Dijamin Internet Lancar
Setelah Anda membaca artikel saya sebelumnya pasti penasaran daerah-daerah mana saja jangkauan sinyal ceria ini. Dilansir dari situs resmi Ceria dialamat www.ceriaku.com berikut adalah jangkauan sinyal ceria di Indonesia
Yogyakarta
Jawa Tengah
Jawa Barat
Jawa Timur
Bali
Keterangan : area yang berwarna putih adalah wilayah yang telah tercover jaringan ceria. Bagi kamu yang kebetulan tinggal di wilayah perbatasan yang telah tercover sinyal ceria. Kemungkinan besar juga bisa menikmati internet ceria dengan menambahkan antena modem agar bisa memperkuat sinyal dengan stabil.
Demikian info kali ini semoga bermanfaat. Jangan lupa baca juga Yuk Tes Kecepatan Internetmu
0 komentar:
Post a Comment